Polsek Cisaat Gelar Patroli Subuh " PAS SUBUH" Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Polsek Cisaat Gelar Patroli Subuh " PAS SUBUH" Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    CISAAT - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Kota Sukabumi - Melaksanakan  kegiatan patroli setelah  subuh untuk antisipasi gangguan kamtibmas selama bulan suci Ramadan.Selasa (19/03/2024).

    Kegiatan ini untuk mengantisipasi terjadinya tawuran, kasus 3C, balap liar dan sepeda motor yang menggunakan knalpot brong dan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang melaksanakan ibadah di bulan suci Ramadan.


    Kapolres AKBP Ari Setyawan Wibowo melalui Kapolsek Cisaat Akp Yanto Sudiarto, S.H.M.H Mengatakan patroli setelah subuh ini akan terus dilakukan dengan harapan keberadaan petugas Polri yang melaksanakan patroli tersebut mampu memberikan dampak positif dan baik pada situasi Kamtibmas, sehingga masyarakat merasa tenang dengan kehadiran petugas di lapangan. Pungkas Kapolsek Cisaat.

    polres sukabumi kota kota sukabumi indonesia akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Buka Puasa, Polsek Cireunghas Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Gunungpuyuh Laksanakan PAS BUKA (Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    POLDA JABAR BERHASIL UNGKAP KASUS BAHAN POKOK PENTING (BAPOKTING)
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia

    Ikuti Kami