Bhabinkamtibmas Sukaraja Polres Sukabumi Kota melakukan monitoring pelaksanaan pembangunan rutilahu

    Bhabinkamtibmas Sukaraja Polres Sukabumi Kota melakukan monitoring pelaksanaan pembangunan rutilahu
    Polsek Sukaraja Polres Sukabumi Kota
    Kota Sukabumi - Polres Sukabumi Kota POlda Jawa barat - Bhabinkamtibmas Sukaraja Polres Sukabumi Kota melakukan monitoring pelaksanaan pembangunan rutilahu di Kp. Cibeureum Desa Sukaraja Kecamatan Sukaraja Kab. Sukabumi, Jum'at (08/12/2023). Monitoring ini tidak hanya dari anggota Bhabinkamtibmas Desa Sukaraja  Brigadir Erwin Trissa, melainkan melibatkan sejumlah instansi terkait lainnya, Babinsa dan sejumlah staff Desa Sukaraja Kecamatan Sukaraja Kab. Sukabumi AKBP ARI SETYAWAN WIBOWO, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Sukaraja Kompol Dedi Suryadi SE, M.Si mengatakan, kehadiran Polri dalam monitoring rencana pembangunan rutilahu adalah wujud nyata hadirnya Polri di tengah masyarakat. Sehingga masyarakat akan merasa nyaman dan aman saat beraktifitas. “Polri hadir sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat merupakan tupoksi utama. Sehingga diharapkan hadirnya Polri dapat memberikan rasa aman dan nyaman warga masyarakat, ” katanya.Kapolsek berharap, hadirnya program rutilahu ini dapat tepat sasaran dan memberikan manfaat yang lebih bagi penerima manfaat.

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas TNI – POLRI Sambangi Warga Binaan

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas dan babinsa desa sudajayagirang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    POLDA JABAR BERHASIL UNGKAP KASUS BAHAN POKOK PENTING (BAPOKTING)
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia

    Ikuti Kami